Mesin Gulung Adonan

Mesin Gulung Adonan | Mesin Bread Moulder | By Toko Mesin Jakarta

Moulding Machines

Moulding Machines atau Mesin Gulung Adonan adalah salah satu jenis mesin yang digunakan untuk menggulung adonan, mesin ini bisa ditemukan dalam banyak brand, akan tetapi jika ingin mesin yang terbaik maka anda bisa menggunakan mesin gulung roti dari getra yang memiliki kualitas yang tinggi karena bahan yang digunakannya adalah bahan terbaik.

Kelebihan penggunaan mesin gulung roti 

mesin gulung roti yang dimiliki oleh Toko Mesin Jakarta memiliki sangat banyak kelebihan. hal inilah yang membuat  mesin gulung roti ini sebaiknya dipilih menjadi mesin untuk dapur bisnis kue anda. lalu apa saja kelebihan yang dimiliki oleh mesin gulung roti dari getra ini?  berikut ini adalah ulasannya.

  • Pekerjaan menjadi lebih ringan

Dahulu sebelum ada mesin gulung roti untuk menggulung atau untuk mengaduk adonan dilakukan dengan cara manual yaitu dengan menggunakan tenaga manusia. sayangnya hal ini membuat setiap toko roti akan membutuhkan lebih banyak pekerja dibandingkan saat ini karena pekerjaan moulding dengan menggunakan tenaga manusia di nilai berat. Dengan adanya mesin gulung roti dari getra ini maka pekerja di bagian moulding akan pekerjaannya akan lebih ringan.

  • Hemat biaya operasional

Ketika anda menggunakan mesin gulung roti dari Toko Mesin Jakarta untuk membuat adonan maka biaya operasional di dapur bisnis kue anda akan menjadi makin rendah. seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, pekerjaan untuk melakukan moulding di dapur bisnis anda akan menjadi lebih ringan sehingga tidak dibutuhkan banyak pekerja lagi. main sedikit pekerja  yang anda pekerjakan maka makin minim biaya operasionalnya bukan?

  • Lebih cepat

Selain melakukan pekerjaan moulding dengan lebih mudah, penggunaan mesin moulding ini juga menjadi lebih menguntungkan karena pekerjaannya yang cepat. untuk mesin moulding dari getra, ia mampu bekerja dengan membuat gulungan hingga 2000 butir untuk tiap jamnya. Hal inilah yang menyebabkan pembuatan adonan untuk mesin moulding dari getra ini menjadi lebih cepat dan lebih efektif untuk digunakan.

  • Mesin lebih awet

Kelebihan lain yang dimiliki oleh Moulding Machines atau Mesin Gulung Adonan adalah mengenai  daya tahan yang dimiliki oleh mesin tersebut. seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, mesin moulding kami merupakan mesin yang dibuat dengan menggunakan bahan yang berkualitas. hal ini menyebabkan mesin moulding ini memiliki kekuatan dan memiliki daya tahan yang paling baik.

  • Pengoperasian mudah

Sealnjuntya, pengoperasian dari mesin moulding ini juga sangat mudah. hal ini merupakan  kelebihan terakhir yang akan kami bahas dari mesin moulding Toko Mesin Jakarta.

Pengoperasian dari mesin moulding

Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, pengoperasian dari mesin moulding ini disebut mudah di sub bab sebelumnya. memangnya semudah apa pengoprasiannya? Ketika akan menggunakan mesin moulding ini, anda hanya perlu melakukan beberapa hal. yaitu :

  • Menyambungkan mesin moulding dengan aliran listrik
  • Menghidupkan mesin dengan switch yang dimilikinya,
  • Memasukan adonan yang anda ingin mould dengan mesin moulding ini

Sangat mudah bukan penggunaan dari mesin moulding ini?

Perawatan dari mesin moulding 

Setiap mesin apapun itu pasti memerlukan perawatan. mesin moulding membutuhkan perawatan agar mesin dapat bekerja dengan optimal tiap harinya. Mesin yang kotor akan lebih mudah rusak dan tidak bisa bekrja dengan maksimal. contohnya, mesin yang tidak pernah di oli akan membuat pekerjaan menjadi lebih lambat. selain itu, oli digunakan untuk menjaga mesin agar tidak aus. Tanpa di oli maka mesin  anda akan menjadi lebih cepat aus. Hal inilah yang membuat perawatan secara teratur untuk mesin moulding dan juga mesin lainnya menjadi sangat penting untuk dilakukan.

lalu bagaimana caranya merawat mesin moulding ini? perawatan mesin moulding ini bisa dilakukan dengan beberapa hal berikut ini.

  • Bersihkan bagian bodi dengan kain setengah basah
  • Bersihkan bagian roller dan nampan dengan sedikit tekanan untuk melepaskan sisa adonan yang menempel
  • Gunakan sabun food grade untuk tiap usaha perawatan
  • Jauhkan mesin dari genangan air untuk menghindari konslet

Mesin Moulding Machines yang dirawat dengan baik akan membantu anda untuk menghasilkan gulungan yang lebih baik dan lebih berkualitas.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *